Polres Cianjur: Launching Kampung Partisipatif untuk Pengawasan Pemilu 2024 di Kecamatan Sukanagara

    Polres Cianjur: Launching Kampung Partisipatif untuk Pengawasan Pemilu 2024 di Kecamatan Sukanagara

    Pada hari Rabu, tanggal 17 Juli 2024, pukul 13.00 WIB hingga selesai, Polres Cianjur melalui Polsek Sukanagara melaksanakan kegiatan monitoring "Launching Kampung Partisipatif dalam Pengawasan Pemilu Gubernur, Wakil Gubernur, dan Bupati Wakil Bupati Tahun 2024" di alun-alun Desa Sindangsari, Kecamatan Sukanagara, Kabupaten Cianjur.

    Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak terkait, antara lain Kapolsek Sukanagara, Danramil Sukanagara yang diwakili oleh Sertu Sugeng Wahyudi, Camat Sukanagara, Ketua KPU Kabupaten Cianjur, perwakilan Bawaslu Kabupaten Cianjur, Kepala Desa Sindangsari, Bhabinkamtibmas Desa Sindangsari Aiptu Dian Haryana, Ketua Panwas Kecamatan Sukanagara beserta komisioner, Ketua PPK Sukanagara, para PKD se-Kecamatan Sukanagara, Ketua Karang Taruna Kecamatan Sukanagara, serta warga masyarakat.

    Dengan digelarnya Launching Kampung Partisipatif ini, diharapkan partisipasi aktif masyarakat dalam pengawasan pemilu dapat meningkat, sehingga terwujudnya pemilu yang bersih, adil, dan demokratis dapat tercapai dengan baik.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Launching Kampung Pengawasan Partisipatif...

    Artikel Berikutnya

    Papan Ucapan Kapolres Cianjur AKBP Azhari...

    Berita terkait

    Polsek Takokak Lakukan Pembinaan Paskibra untuk Persiapan HUT RI ke-79
    Patroli Someah Polsek Cidaun Gencar Cegah Gangguan Kamtibmas
    Jum'at Bersih Itulah Yang Diperlihatkan Oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Cibeureum kompak melakukan kerja bakti bersama warga
    Bhabinkamtibmas Polsek Cugenang Polres Cianjur Jalin Silaturahmi Dengan Warga Desa Binaan Lewat Giat DDS Sekaligus Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Polsek Cidaun Lakukan Patroli Someah untuk Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
    Kapolres Cianjur Hadiri Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tingkat Kabupaten Cianjur
    Satgaswil Jabar Densus 88 AT Polri Lakukan Silaturahmi dan Koordinasi dengan MUI Kab. Cianjur untuk Cegah Paham Radikalisme dan Intoleransi
    Sinergitas TNI – Polri, Bhabinkamtibmas Polsek Cidaun beserta Babinsa Laksanakan Sambang Kamtibmas kepada Warga Binaan.
    Polsek Cugenang Gelar Patroli KRYD dan Ronda Malam, Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Kapolres Cianjur Pimpin Serah Terima Jabatan Kasatsamapta dan Kapolsek Jajaran Polres Cianjur 
    Bhabinkamtibmas, Bersama Babinsa Sambangi Pertokoan Di Desa Binaan   
    Bentuk Kehadiran Polri di Masyarakat Polsek Cugenang Gatur pagi Berikan Pelayanan Prima Bagi Warga
    Kapolsek Kadupandak IPTU Asep Sodikin, dan Kanit Intelkam AIPDA Gamari melaksanakan sambang dialogis melalui Door to Dor System (DDS)
    Patroli Someah Malam Minggu: Ciptakan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Polsek Ciranjang
    Bhabinkamtibmas  Laksanakan Sambang Warga Dds Sampaikan Himbauan Serta Pesan Kamtibmas

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Patroli Terpadu Pilkada 2024, Kapolres Subang Cek Kesiapan Sejumlah TPS Jelang H-1 Pencoblosan

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll