Polres Cianjur Gelar Apel Pemberian Penghargaan Kepadaa Personel Berprestasi

    Polres Cianjur Gelar Apel Pemberian Penghargaan Kepadaa Personel Berprestasi
    Cianjur - Polres Cianjur menggelar Apel Pemberian Penghargaan kepada personel berprestasi, Apel tersebut dipimpin oleh Kapolres Cianjur AKBP Rohman Yonky Dilatha, S.I.K., M.Si., M.H. yang berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Cianjur, Senin (02/09/2023). Pemberian penghargaan ini merupakan komitmen dalam rangka memberikan motivasi dan apresiasi kepada anggota yang memberikan kinerja diatas rata-rata. Kapolres Cianjur dalam amanatnya menyampaikan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada personel yang telah berprestasi karena telah mengungkap kasus tindak pidana pencurian dengan kekerasan yang dilakukan oleh 3 orang dan telah melakukan sebanyak 5 kali TKP di wilayah hukum Polres Cianjur. "Semoga dengan pemberian penghargaan ini dapat menambah semangat dalam bertugas dan menjadi motivasi dan dorongan bagi personel Polri Lainnya." ucap Kapolres Cianjur.

    polres cianjur
    Cianjur

    Cianjur

    Artikel Sebelumnya

    Hasil KRYD Polres Cianjur, Amankan Ratusan...

    Artikel Berikutnya

    Cooling System untuk Ops Mantap Praja Lodaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Romo Paulus Kristian Seswantoko: Apresiasi Setinggi-tingginya kepada Polri dan TNI atas Dedikasi Selama Perayaan Natal dan Tahun Baru
    Kompolnas Apresiasi Polri Atas Keberhasilan Operasi Lilin 2024
    Ketua Forum Studi Transportasi Apresiasi Polri Dalam Kelancaran Nataru 2024-2025
    Realisasi Anggaran MA Selama 2024

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll